1 00:00:00,024 --> 00:00:03,024 Sub by VIU Ripped & Synced by @SULTAN KHILAF 2 00:00:03,048 --> 00:00:05,048 Follow My IG @sultan_khilaf_sub 3 00:00:10,190 --> 00:00:11,860 "Semua karakter, tempat, perusahaan" 4 00:00:11,920 --> 00:00:13,429 "Dan kejadian dalam drama ini hanyalah fiktif" 5 00:00:40,539 --> 00:00:43,069 Aku tidak tahu hanya butuh satu jam untuk melihat pemandangan ini. 6 00:00:49,609 --> 00:00:50,650 Indah. 7 00:01:00,120 --> 00:01:01,290 Sejujurnya, 8 00:01:05,559 --> 00:01:08,459 aku tidak bisa menatap matamu langsung. 9 00:01:15,100 --> 00:01:17,439 Aku hanya perlu menerima kenyataan 10 00:01:20,269 --> 00:01:22,639 bahwa kamu tidak menyukaiku. 11 00:01:29,419 --> 00:01:31,120 Tapi ini sangat sulit bagiku. 12 00:01:31,249 --> 00:01:32,249 Maafkan aku. 13 00:01:35,889 --> 00:01:36,889 Tidak perlu. 14 00:01:42,029 --> 00:01:44,730 Kamu orang yang hangat. 15 00:01:49,439 --> 00:01:51,340 Kamu sangat hangat kepadaku. 16 00:01:55,840 --> 00:01:57,950 Kurasa itu sebabnya aku mencurigai perasaanmu kepadaku. 17 00:02:06,790 --> 00:02:09,260 Tapi aku tidak akan melakukannya lagi. 18 00:02:12,329 --> 00:02:14,659 Karena kamu melarangku, aku tidak akan curiga. 19 00:02:20,169 --> 00:02:21,269 Aku sungguh tidak mau. 20 00:02:30,910 --> 00:02:32,109 Tapi Eun Seop... 21 00:02:50,730 --> 00:02:52,369 Lupakan saja. Ayo. 22 00:04:42,339 --> 00:04:45,209 Siapa kamu? 23 00:04:52,849 --> 00:04:55,120 Jika aku memberitahumu 24 00:04:57,430 --> 00:04:59,529 bahwa aku selalu mencintaimu 25 00:05:01,899 --> 00:05:03,399 dari saat itu sampai sekarang, 26 00:05:05,729 --> 00:05:07,899 ekspresi apa yang akan muncul darimu? 27 00:05:31,490 --> 00:05:36,729 "Episode 9, Rahasia Pemuda yang Benci Kumbang Kotoran" 28 00:06:01,589 --> 00:06:02,719 Pegang tanganku. 29 00:06:09,700 --> 00:06:11,170 Aku menyukaimu. 30 00:07:02,149 --> 00:07:03,149 Kalau begitu... 31 00:07:04,149 --> 00:07:05,920 Aku akan meneleponmu saat tiba di Seoul. 32 00:07:06,250 --> 00:07:07,320 Baiklah. 33 00:07:09,820 --> 00:07:10,889 Kembalilah. 34 00:07:11,829 --> 00:07:12,930 Sampai jumpa. 35 00:07:53,170 --> 00:07:55,800 - Bibi sudah pulang. - Kamu dari mana saja? 36 00:07:56,000 --> 00:07:57,610 Gunbam! 37 00:07:59,570 --> 00:08:01,380 Gunbam. 38 00:08:01,579 --> 00:08:02,610 Kamu mau ke mana? 39 00:08:04,979 --> 00:08:07,450 Gunbam, kamu sangat menggemaskan. 40 00:08:07,519 --> 00:08:08,880 Kemarilah. 41 00:08:10,019 --> 00:08:12,190 Kamu menggigitku? Tidak apa-apa. Kamu bisa menggigitku lagi. 42 00:08:12,250 --> 00:08:14,659 Gunbam, kamu sangat tampan. 43 00:08:14,719 --> 00:08:17,959 Siapa bilang kamu terlihat lusuh padahal kamu setampan ini? 44 00:08:18,060 --> 00:08:20,389 Akan kuberi pelajaran serius kepada orang itu. 45 00:08:40,510 --> 00:08:41,680 Tapi... 46 00:08:43,979 --> 00:08:45,650 Tapi masalahnya, Hae Won... 47 00:09:13,709 --> 00:09:16,349 Semua hal yang hangat dan manis 48 00:09:16,619 --> 00:09:18,249 membuatku gelisah. 49 00:09:28,729 --> 00:09:31,099 Aku khawatir momen bahagia yang berharga 50 00:09:35,170 --> 00:09:37,400 bisa menghilang dalam sekejap. 51 00:09:57,219 --> 00:09:58,930 Mengenai kemarin... 52 00:10:01,700 --> 00:10:02,999 Hati-hati di jalan. 53 00:10:03,229 --> 00:10:04,629 - Halo. - Hai. 54 00:10:05,270 --> 00:10:07,540 Aku sangat sibuk hari ini. 55 00:10:07,900 --> 00:10:09,339 Ayo. 56 00:10:17,550 --> 00:10:18,579 Hei! 57 00:10:19,479 --> 00:10:20,550 Hei. 58 00:10:33,829 --> 00:10:35,800 - Jaga dirimu. - Terima kasih. 59 00:10:35,859 --> 00:10:37,499 Jalannya tertutup es. 60 00:10:37,570 --> 00:10:41,070 Aku membawakanmu kopi. Ini, minumlah kopi. 61 00:10:41,839 --> 00:10:43,700 Hari ini sangat dingin, bukan? 62 00:10:44,070 --> 00:10:45,540 Aku datang! 63 00:10:46,609 --> 00:10:47,640 Astaga. 64 00:10:49,180 --> 00:10:50,810 Astaga, sakit. 65 00:10:50,910 --> 00:10:53,550 Astaga, sadelku. Kumohon, jadilah lebih baik. 66 00:10:53,609 --> 00:10:55,950 Ada apa denganmu belakangan ini? 67 00:10:56,050 --> 00:10:57,920 Hentikan ini, ya? 68 00:11:00,920 --> 00:11:01,920 Astaga. 69 00:11:38,390 --> 00:11:39,930 Hae Won. 70 00:11:53,040 --> 00:11:54,540 Sepertinya suasana hatimu sedang bagus. 71 00:11:54,739 --> 00:11:57,410 Ya. Kenapa tidak? 72 00:11:59,009 --> 00:12:00,150 Omong-omong, 73 00:12:00,479 --> 00:12:03,479 kenapa Bibi tiba-tiba mulai memasak? 74 00:12:03,579 --> 00:12:04,619 Apa? 75 00:12:04,920 --> 00:12:06,290 Bibi memasak belakangan ini. 76 00:12:08,459 --> 00:12:11,459 Makan saja. Bibi melakukannya untuk alasan penting. 77 00:12:31,879 --> 00:12:33,180 Halo? 78 00:12:36,780 --> 00:12:38,150 Begitu rupanya. 79 00:12:39,520 --> 00:12:40,849 Ahli perbaikan listrik. 80 00:12:41,719 --> 00:12:44,259 Kalau begitu, bisa datang pekan depan? 81 00:12:44,329 --> 00:12:45,729 Ya, seseorang akan datang. 82 00:12:46,390 --> 00:12:47,390 Terima kasih. 83 00:12:54,570 --> 00:12:56,800 Eun Seop, kamu sudah lama tidak kemari, bukan? 84 00:12:57,300 --> 00:12:58,570 Ya, sudah sekitar setahun. 85 00:12:59,109 --> 00:13:00,869 Ada banyak buku yang baru diliris karena tahun baru saja dimulai. 86 00:13:00,940 --> 00:13:03,209 Seperti yang kamu tahu, buku-buku laris pada saat ini. 87 00:13:03,280 --> 00:13:04,280 Benar. 88 00:13:04,910 --> 00:13:07,719 Kepala redaksi menanyaiku. 89 00:13:07,979 --> 00:13:09,020 Tentang apa? 90 00:13:09,520 --> 00:13:10,879 Bukumu. 91 00:13:10,979 --> 00:13:14,089 Kamu sungguh tidak tertarik menerbitkannya? 92 00:13:16,660 --> 00:13:17,859 Belum. 93 00:13:17,930 --> 00:13:19,759 Kenapa tidak? Naskahnya belum siap? 94 00:13:19,829 --> 00:13:22,030 Kudengar sudah siap untuk diserahkan. 95 00:13:22,459 --> 00:13:24,099 Aku tidak merasa perlu menerbitkannya 96 00:13:24,160 --> 00:13:26,300 karena sudah ada banyak buku bagus di dunia. 97 00:13:26,369 --> 00:13:27,700 Ayolah. Jangan berpikir begitu. 98 00:13:27,770 --> 00:13:30,070 Bukumu, di antara buku-buku bagus lainnya, 99 00:13:30,140 --> 00:13:31,609 akan memainkan perannya sendiri. 100 00:13:33,270 --> 00:13:34,339 Mungkin lain kali. 101 00:13:34,410 --> 00:13:36,579 Ayolah. Biarkan kami menerbitkannya. 102 00:13:36,640 --> 00:13:39,109 Kudengar kamu selalu bermimpi menjadi novelis. 103 00:13:39,180 --> 00:13:41,550 Serahkan saja naskahnya, dan impianmu akan terwujud. 104 00:13:41,619 --> 00:13:43,450 Kenapa ragu? 105 00:13:47,320 --> 00:13:48,520 Tunggu. 106 00:13:48,589 --> 00:13:50,290 Buku yang kamu cari pasti ada di gudang lain. 107 00:13:50,359 --> 00:13:52,089 - Akan kucari tahu. - Baiklah. 108 00:14:14,680 --> 00:14:18,650 Tiap hari, matahari terbit dan terbenam. 109 00:14:22,660 --> 00:14:25,930 Sama dengan kehidupan. Ada hari-hari yang cerah dan gelap. 110 00:14:33,829 --> 00:14:35,640 Beberapa orang 111 00:14:35,739 --> 00:14:38,310 selalu terkena sinar matahari. 112 00:14:39,910 --> 00:14:44,180 Namun, ada beberapa yang hidup dalam kegelapan sepanjang hidup mereka. 113 00:14:49,420 --> 00:14:52,119 Kamu tahu apa yang orang takutkan? 114 00:14:55,259 --> 00:14:58,459 Kehilangan matahari yang telah menyinariku selama ini. 115 00:15:00,759 --> 00:15:02,359 Cahaya memudar 116 00:15:03,900 --> 00:15:07,270 dan tidak bisa melihat matahari yang memesona lagi. 117 00:15:16,709 --> 00:15:19,609 Pasti lebih baik jika aku tidak pernah melihatnya. 118 00:15:22,150 --> 00:15:24,690 Aku tahu kehangatannya, 119 00:15:26,920 --> 00:15:30,060 dan aku mengerutkan dahi karena sinar matahari yang bersinar. 120 00:15:35,829 --> 00:15:37,359 Karena itulah aku takut. 121 00:16:01,020 --> 00:16:02,190 Meski begitu, Hae Won, 122 00:16:11,229 --> 00:16:12,369 aku menyukaimu. 123 00:16:20,469 --> 00:16:21,579 Eun Seop! 124 00:16:35,359 --> 00:16:36,359 Kalau begitu... 125 00:16:38,060 --> 00:16:39,629 Aku akan meneleponmu saat tiba di Seoul. 126 00:17:13,390 --> 00:17:15,860 Minggir! 127 00:17:16,959 --> 00:17:18,170 Minggir! 128 00:17:18,269 --> 00:17:19,569 Minggir! 129 00:17:55,870 --> 00:17:56,969 Minggir. 130 00:18:00,039 --> 00:18:02,739 Hei! Young Soo! 131 00:18:06,450 --> 00:18:07,950 Astaga, ini menyebalkan. 132 00:18:09,180 --> 00:18:10,920 Sadel sialan itu. 133 00:18:10,979 --> 00:18:12,789 Benar-benar menyiksaku! 134 00:18:16,789 --> 00:18:20,759 Peringatan salju lebat dikeluarkan untuk Provinsi Gangwon besok. 135 00:18:20,830 --> 00:18:25,600 Beberapa area diperkirakan akan menerima lebih dari 30 cm salju. 136 00:18:25,670 --> 00:18:29,400 Pastikan kalian bersiap untuk angin kencang. 137 00:18:29,469 --> 00:18:33,340 - Bibi, matikan TV-nya! - Peringatan kekeringan telah... 138 00:19:00,630 --> 00:19:04,370 "Toko Buku Good Night" 139 00:19:15,450 --> 00:19:21,289 "Toko Buku Good Night" 140 00:19:40,209 --> 00:19:45,479 "Toko Buku Good Night" 141 00:19:59,330 --> 00:20:01,330 "Toko Buku Selamat Malam" 142 00:20:11,769 --> 00:20:12,940 Kapan kamu tiba di sini? 143 00:20:14,110 --> 00:20:15,110 Baru saja. 144 00:20:17,779 --> 00:20:19,910 Kukira kamu naik kereta. 145 00:20:19,979 --> 00:20:22,249 Benar. Aku berkendara ke stasiun 146 00:20:22,319 --> 00:20:23,979 dan meninggalkan mobilku di tempat parkir di sana. 147 00:20:24,049 --> 00:20:26,350 Begitu rupanya. 148 00:20:33,090 --> 00:20:34,130 Aku akan pergi sekarang. 149 00:20:34,190 --> 00:20:35,759 Aku harus segera pergi. 150 00:20:36,299 --> 00:20:39,400 - Kamu mau ke mana? - Jang Woo mengadakan acara, 151 00:20:39,469 --> 00:20:41,569 dan dia memaksaku datang. 152 00:20:42,940 --> 00:20:43,999 Begitu rupanya. 153 00:20:44,539 --> 00:20:45,610 Bersenang-senanglah. 154 00:20:51,610 --> 00:20:54,150 Apa aku tidak boleh datang ke acara itu? 155 00:20:54,850 --> 00:20:55,850 Apa? 156 00:20:56,380 --> 00:21:00,190 Kamu tidak mengajakku ikut denganmu. 157 00:21:01,660 --> 00:21:03,059 Kamu juga boleh ikut. 158 00:21:03,519 --> 00:21:04,989 Bersiaplah. Ayo pergi bersama. 159 00:21:05,590 --> 00:21:06,729 Aku tidak ikut saja. 160 00:21:07,259 --> 00:21:08,259 Kenapa tidak? 161 00:21:09,059 --> 00:21:10,360 Aku tidak mau. 162 00:21:12,330 --> 00:21:13,930 - Hae Won. - Ya? 163 00:21:15,900 --> 00:21:16,900 Kemarilah. 164 00:21:18,509 --> 00:21:19,509 Tidak mau. 165 00:21:21,509 --> 00:21:22,580 Ayolah. 166 00:21:26,779 --> 00:21:27,779 Apa? 167 00:21:28,979 --> 00:21:31,019 - Kenapa memulai pertengkaran? - Tidak. 168 00:21:33,420 --> 00:21:35,620 - Benar. - Ya. Maksudku, tidak. 169 00:21:39,360 --> 00:21:40,430 Ikutlah denganku. 170 00:21:42,660 --> 00:21:43,999 Tidak mau. 171 00:21:44,100 --> 00:21:45,100 Kenapa? 172 00:21:46,930 --> 00:21:48,299 Masalahnya, 173 00:21:48,870 --> 00:21:51,170 sepertinya kamu merasa tidak nyaman di dekatku. 174 00:21:53,640 --> 00:21:54,640 Benarkah? 175 00:21:56,110 --> 00:21:57,110 Ya. 176 00:21:59,380 --> 00:22:00,950 Sepertinya kamu menyesalinya. 177 00:22:03,920 --> 00:22:04,920 Menyesali apa? 178 00:22:09,160 --> 00:22:11,489 Yang terjadi di gunung. 179 00:22:15,360 --> 00:22:18,430 Jika menurutmu itu kesalahan, 180 00:22:18,499 --> 00:22:21,069 aku tidak keberatan. Aku tidak mau keadaan menjadi canggung. 181 00:22:21,799 --> 00:22:23,170 Jangan cemaskan aku. 182 00:22:26,209 --> 00:22:27,410 Itu bukan kesalahan. 183 00:22:30,340 --> 00:22:31,850 Bagaimana aku bisa percaya? 184 00:22:42,019 --> 00:22:44,420 Mari lakukan lagi agar kamu tahu itu bukan kesalahan. 185 00:23:24,830 --> 00:23:27,170 Kukira kamu membenciku. 186 00:23:29,069 --> 00:23:30,239 Tidak mungkin. 187 00:23:47,049 --> 00:23:48,049 Maafkan aku. 188 00:23:49,360 --> 00:23:50,590 Aku juga minta maaf. 189 00:24:00,830 --> 00:24:03,400 "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun" 190 00:24:10,009 --> 00:24:11,110 "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun" 191 00:24:19,219 --> 00:24:21,190 "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun" 192 00:24:21,249 --> 00:24:24,360 Acara budaya siang Hyecheon akan segera dimulai. 193 00:24:24,420 --> 00:24:27,430 Hadirin, silakan duduk. 194 00:24:35,239 --> 00:24:37,670 - Halo. - Halo. 195 00:24:37,739 --> 00:24:40,670 Acara budaya untuk warga Hyecheon, 196 00:24:40,739 --> 00:24:42,009 Siang Hari di Hyecheon. 197 00:24:42,130 --> 00:24:46,059 Suatu kehormatan bisa memandu "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun". 198 00:24:46,130 --> 00:24:47,230 Senang bertemu kalian semua. 199 00:24:51,970 --> 00:24:52,970 Baiklah. 200 00:24:53,470 --> 00:24:57,069 Penulis Shin Yeong Chun dikenal tidak pernah muncul di publik. 201 00:24:58,240 --> 00:25:01,109 Kalian penasaran melihat wajah Shin Yeong Chun, bukan? 202 00:25:01,180 --> 00:25:02,680 - Ya. - Ya! 203 00:25:03,349 --> 00:25:05,650 Kalian seperti penonton di acara TV. 204 00:25:06,480 --> 00:25:07,519 Dengan begitu, 205 00:25:07,579 --> 00:25:09,890 jika kalian mengizinkan kami menyita ponsel kalian 206 00:25:09,950 --> 00:25:12,690 untuk sesaat, 207 00:25:12,759 --> 00:25:17,190 Nona Shin bilang dia akan sangat senang menunjukkan wajahnya. 208 00:25:17,259 --> 00:25:19,859 Itu sebabnya kami menyiapkan acara kejutan ini. 209 00:25:19,930 --> 00:25:21,869 Ada banyak orang di sini. 210 00:25:21,930 --> 00:25:22,930 Benar. 211 00:25:26,140 --> 00:25:28,170 - Tunggu. - Apa? 212 00:25:28,240 --> 00:25:30,509 - Baiklah. Mari kita sambut - Bibiku... 213 00:25:30,569 --> 00:25:32,279 Penulis Shin Yeong Chun untuk naik ke panggung. 214 00:25:32,339 --> 00:25:34,509 Mari berikan tepuk tangan meriah. 215 00:25:40,750 --> 00:25:42,319 "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun" 216 00:25:45,420 --> 00:25:47,019 Saat aku mendengar nama Shin Yeong Chun, 217 00:25:47,089 --> 00:25:48,890 aku membayangkan pria tua. 218 00:25:49,460 --> 00:25:51,089 - Aku juga. - Benar, bukan? 219 00:25:52,430 --> 00:25:53,700 Omong-omong, 220 00:25:53,759 --> 00:25:55,970 Pak Cha, kenapa kamu 221 00:25:56,029 --> 00:25:57,829 tidak memperkenalkan diri? 222 00:25:59,839 --> 00:26:03,509 Halo, aku Cha Yun Taek, kepala redaksi Penerbit Dain. 223 00:26:07,680 --> 00:26:10,480 - Dia lebih seksi daripada dugaanku. - Benarkah? 224 00:26:11,279 --> 00:26:14,579 Halo, kalian semua sangat ingin bertemu denganku? 225 00:26:14,650 --> 00:26:15,720 - Ya! - Ya! 226 00:26:15,789 --> 00:26:17,420 Aku tidak bisa mendengar kalian. 227 00:26:19,089 --> 00:26:20,920 Aku Yeong Shin Chun 228 00:26:20,990 --> 00:26:23,029 yang ingin kalian lihat. Senang bertemu kalian. 229 00:26:23,089 --> 00:26:24,190 "Jumpa Penulis Shin Yeong Chun" 230 00:26:28,799 --> 00:26:30,170 Bu Shim, 231 00:26:30,269 --> 00:26:33,470 kamu satu universitas dengan Redaktur Cha Yun Taek, bukan? 232 00:26:36,410 --> 00:26:38,710 Ya. Memang kenapa? 233 00:26:39,410 --> 00:26:41,079 Ini bukan apa-apa. 234 00:26:41,140 --> 00:26:43,509 Saat bukumu diterbitkan, 235 00:26:43,579 --> 00:26:46,349 kami dengar dia juga menerbitkan sebuah buku. 236 00:26:46,420 --> 00:26:47,480 Benarkah? 237 00:26:47,549 --> 00:26:49,390 Tiap kali menerbitkan buku, 238 00:26:49,450 --> 00:26:51,890 dia menjual lebih dari 50.000 eksemplar. Jadi, kami penasaran 239 00:26:51,960 --> 00:26:55,059 apakah kamu bisa memberi tahu kami sebelumnya. 240 00:26:55,759 --> 00:26:57,759 Perusahaan penerbitan itu 241 00:26:57,829 --> 00:26:59,660 menerbitkan novel Shin Yeong Chun akhir-akhir ini, bukan? 242 00:26:59,730 --> 00:27:02,500 Ya. Ini baru dua pekan, dan itu menjadi buku terlaris. 243 00:27:02,569 --> 00:27:03,930 Sudah? 244 00:27:05,869 --> 00:27:08,069 Aku yakin kita akan menjual lebih banyak. 245 00:27:09,309 --> 00:27:10,410 Bagaimanapun juga, 246 00:27:11,009 --> 00:27:14,180 benarkah Shin Yeong Chun dan Cha Yun Taek berpacaran? 247 00:27:14,240 --> 00:27:17,150 Apa? Shin Yeong Chun itu wanita? 248 00:27:17,210 --> 00:27:19,049 Ya, dia seorang wanita. 249 00:27:19,150 --> 00:27:20,519 Dia bahkan masih muda. 250 00:27:24,049 --> 00:27:25,190 Shim Myeong Yeo. 251 00:27:48,009 --> 00:27:49,049 Hei. 252 00:27:49,410 --> 00:27:51,380 Hai, Min Jeong. Lihat ini. 253 00:27:51,450 --> 00:27:52,849 Lihat berapa banyak yang tersisa. 254 00:27:52,920 --> 00:27:55,049 Bukankah itu sia-sia? Sudah kubilang jangan pesan ini. 255 00:27:55,119 --> 00:27:57,720 - Sayang sekali. - Kurasa aku melihat temanmu. 256 00:27:57,819 --> 00:27:58,819 Temanku? 257 00:27:59,559 --> 00:28:01,720 Maksudmu, Eun Seop? Dia datang hari ini. 258 00:28:01,789 --> 00:28:04,089 - Aku ingin menyapanya. - Begitu. 259 00:28:04,160 --> 00:28:05,259 Kenapa tidak? 260 00:28:05,329 --> 00:28:06,700 Kamu bertemu dengan Eun Seop hari ini? 261 00:28:06,759 --> 00:28:09,900 - Ya. - Kamu lihat dia bersama siapa? 262 00:28:10,000 --> 00:28:12,970 Ya, dia datang bersama gadis yang sangat cantik. 263 00:28:13,299 --> 00:28:16,269 Ya, Hae Won cantik. Dia benar-benar berdandan hari ini. 264 00:28:16,339 --> 00:28:19,009 Sepertinya mereka berpacaran. 265 00:28:20,309 --> 00:28:22,309 Kurasa tidak pantas mengajaknya makan malam. 266 00:28:22,380 --> 00:28:23,609 Mereka berpacaran? 267 00:28:24,410 --> 00:28:26,150 Tidak mungkin. 268 00:28:26,450 --> 00:28:27,720 Mereka tidak berpacaran. 269 00:28:27,779 --> 00:28:31,650 Kamu bisa makan malam dengannya. Mereka tidak berpacaran. Mustahil. 270 00:28:32,789 --> 00:28:33,960 Tunggu. 271 00:28:34,019 --> 00:28:36,029 Kenapa orang-orang selalu meneleponku saat aku bersamamu? 272 00:28:36,089 --> 00:28:37,160 Siapa itu? 273 00:28:37,230 --> 00:28:38,259 Ya, Pak. 274 00:28:38,630 --> 00:28:40,029 Restoran mi itu? 275 00:28:41,130 --> 00:28:42,970 Ya, aku tahu tempatnya. 276 00:28:43,569 --> 00:28:45,839 Aku akan segera ke sana. 277 00:28:49,309 --> 00:28:52,410 Astaga, kamu tampak seperti orang baru. 278 00:28:53,609 --> 00:28:54,680 Aku? 279 00:28:56,480 --> 00:28:58,450 Kamu sudah cukup tua, Myeong Yeo. 280 00:28:59,049 --> 00:29:00,319 Kamu masih sering menangis? 281 00:29:00,380 --> 00:29:02,990 Kamu masih mengumpat di tempat umum? 282 00:29:03,049 --> 00:29:04,089 Kudengar kamu bercerai. 283 00:29:04,150 --> 00:29:05,789 Ya, tiga kali. 284 00:29:06,559 --> 00:29:07,920 Aku iri dengan kecerobohanmu. 285 00:29:07,990 --> 00:29:09,430 Ceroboh? 286 00:29:09,490 --> 00:29:12,160 Aku mencintai semua mantanku. Apa maksudmu? 287 00:29:13,730 --> 00:29:16,730 Apa maumu? Kamu sudah membuatku kesal. 288 00:29:16,829 --> 00:29:20,200 Kamu mengunjungi Seoul baru-baru ini, bukan? 289 00:29:22,839 --> 00:29:26,609 Kurasa aku melihatmu di depan rumahku. Apa aku keliru? 290 00:29:28,140 --> 00:29:30,049 Apa kamu punya mata di belakang kepalamu? 291 00:29:32,650 --> 00:29:36,089 Kamu tidak pernah merasa pakaianmu agak tidak biasa? 292 00:29:38,190 --> 00:29:39,960 Aku hanya mampir. 293 00:29:40,460 --> 00:29:43,430 Ada banyak rumor tentang betapa kaya dan suksesnya kamu, 294 00:29:43,529 --> 00:29:45,529 jadi, aku hanya ingin melihat 295 00:29:45,599 --> 00:29:47,660 seberapa besar rumahmu. 296 00:29:47,930 --> 00:29:49,769 Ukurannya sangat besar. Kamu menyewanya? 297 00:29:49,829 --> 00:29:52,140 Tidak, aku pemilik rumah itu. 298 00:29:52,700 --> 00:29:55,940 Bagus untukmu, Berengsek. Katakan apa maumu. 299 00:30:06,420 --> 00:30:09,289 "Siapa yang akan bertanya kepadaku" 300 00:30:09,349 --> 00:30:10,549 Kamu mau pergi sekarang? 301 00:30:10,619 --> 00:30:12,220 Ya. Sampai nanti. 302 00:30:12,420 --> 00:30:14,619 - Tunggu. - Apa? 303 00:30:15,289 --> 00:30:17,029 Pakai syal. 304 00:30:17,630 --> 00:30:19,559 - Syal? - Dingin. 305 00:30:20,930 --> 00:30:23,769 Tidak perlu. Tidak apa-apa. 306 00:30:23,829 --> 00:30:26,670 Ini bahkan tidak dingin. Aku akan baik-baik saja. 307 00:30:27,140 --> 00:30:30,369 Kamu menemui orang-orang dari mal, bukan? 308 00:30:30,440 --> 00:30:31,910 Ya. 309 00:30:32,480 --> 00:30:35,240 Kalau begitu, beri tahu mereka. 310 00:30:36,250 --> 00:30:37,349 Saat 311 00:30:38,849 --> 00:30:40,779 seseorang menghilang di gunung, 312 00:30:41,150 --> 00:30:44,119 suruh mereka berhenti meminta bantuan Eun Seop. 313 00:30:46,220 --> 00:30:49,230 Itu... 314 00:30:49,289 --> 00:30:51,059 Beri tahu mereka. 315 00:30:51,259 --> 00:30:53,500 Kamu harus memberi tahu mereka 316 00:30:53,559 --> 00:30:56,230 agar tidak ada yang meminta bantuan Eun Seop mulai sekarang. 317 00:30:56,569 --> 00:30:59,039 Tapi tetap saja... 318 00:30:59,099 --> 00:31:01,569 Sudah ada polisi dan paramedis. 319 00:31:01,640 --> 00:31:04,710 Untuk apa mereka membutuhkan Eun Seop? 320 00:31:05,039 --> 00:31:09,380 Itu benar, tapi... 321 00:31:11,710 --> 00:31:15,119 Kali terakhir, saat dia tiba-tiba menghilang, 322 00:31:15,750 --> 00:31:18,220 kamu tahu kenapa dia pergi ke gunung? 323 00:31:22,589 --> 00:31:24,660 Dia bilang dia melihat wanita itu. 324 00:31:26,359 --> 00:31:28,099 Wanita itu? 325 00:31:28,160 --> 00:31:29,299 Ya. 326 00:31:30,200 --> 00:31:33,069 Dia melihat ilusi wanita itu dan mengikutinya. 327 00:31:33,269 --> 00:31:35,509 Dia tidak punya pilihan selain mengikutinya. 328 00:31:36,869 --> 00:31:38,609 Bagaimana bisa... 329 00:31:40,079 --> 00:31:41,440 Dia sudah meninggal. 330 00:31:41,539 --> 00:31:43,009 Benar. 331 00:31:47,119 --> 00:31:49,890 Aku khawatir putra kita 332 00:31:49,950 --> 00:31:53,289 dirasuki oleh arwah gunung. 333 00:31:55,259 --> 00:31:57,359 Aku merasa takut. 334 00:32:02,930 --> 00:32:06,339 Baiklah. Aku akan memberi tahu mereka. 335 00:32:07,299 --> 00:32:08,440 Benarkah? 336 00:32:09,210 --> 00:32:11,809 Ya, aku akan memberi tahu mereka hari ini. 337 00:32:12,309 --> 00:32:13,910 Terima kasih, Sayang. 338 00:32:13,980 --> 00:32:15,549 Jangan khawatir. 339 00:32:16,680 --> 00:32:18,950 Kamu sebaiknya memakai syal. 340 00:32:19,019 --> 00:32:21,750 Tidak perlu. Nanti hilang. 341 00:32:25,450 --> 00:32:27,589 Kudengar kamu menerbitkan buku. 342 00:32:27,789 --> 00:32:28,819 Lalu? 343 00:32:29,289 --> 00:32:31,089 Aku juga akan menerbitkan buku. 344 00:32:31,890 --> 00:32:32,930 Lalu kenapa? 345 00:32:33,000 --> 00:32:35,029 Perusahaan penerbitmu berusaha keras 346 00:32:35,259 --> 00:32:39,240 untuk mencari tahu tanggal penerbitan bukuku. Apa kamu tahu? 347 00:32:40,670 --> 00:32:43,710 Karena sudah di sini, aku ingin bertanya kepadamu. 348 00:32:43,940 --> 00:32:45,140 Kapan kamu menerbitkan bukumu? 349 00:32:45,210 --> 00:32:47,140 Saat kamu menerbitkan bukumu. 350 00:32:49,680 --> 00:32:52,279 Aku sudah selesai menulis naskahnya, 351 00:32:52,779 --> 00:32:55,589 agar aku bisa menerbitkannya kapan pun aku mau. 352 00:32:56,019 --> 00:32:57,150 Bukankah itu bagus? 353 00:32:59,019 --> 00:33:01,289 Aku akan menerbitkannya di tanggal yang sama 354 00:33:01,359 --> 00:33:03,230 dengan bukumu terbit. 355 00:33:03,930 --> 00:33:05,089 Apakah ini balas dendam? 356 00:33:05,930 --> 00:33:07,460 Langkah yang murahan. 357 00:33:07,529 --> 00:33:09,029 Kamu tidak sehebat aku dalam menulis 358 00:33:09,099 --> 00:33:10,230 dan tidak ada yang mengakuimu saat kuliah. 359 00:33:10,299 --> 00:33:12,869 Aku tidak pernah membayangkan kamu akan membalasku seperti ini. 360 00:33:13,670 --> 00:33:15,000 Kamu tidak boleh melakukan ini 361 00:33:15,069 --> 00:33:17,440 saat kamu memiliki rumah di tengah Seoul. 362 00:33:17,670 --> 00:33:19,279 Menyedihkan sekali. 363 00:33:19,680 --> 00:33:21,210 Kamu menyedihkan saat itu, 364 00:33:21,480 --> 00:33:23,279 dan kamu masih menyedihkan. 365 00:33:24,710 --> 00:33:28,579 Lalu kenapa kamu tidak menerbitkan bukumu lewat perusahaan kami? 366 00:33:30,619 --> 00:33:31,690 Apa? 367 00:33:33,619 --> 00:33:37,029 Bukumu. Biarkan perusahaan kita menerbitkannya. 368 00:33:37,630 --> 00:33:38,890 Akan kupastikan itu terjadi. 369 00:33:39,329 --> 00:33:40,430 Sebagai balasannya, 370 00:33:41,160 --> 00:33:44,299 bagaimana jika kamu menulis novel berdasarkan hidupmu 371 00:33:45,029 --> 00:33:46,440 sejak kuliah? 372 00:33:48,369 --> 00:33:49,369 Bagaimana? 373 00:33:50,470 --> 00:33:51,470 Mengerti? 374 00:33:55,650 --> 00:33:57,750 Ada pepatah lama bahwa pria bijaksana 375 00:33:58,150 --> 00:34:02,220 menghilangkan pengar dengan makan mi. 376 00:34:02,819 --> 00:34:05,349 Itukah arti tanda di dinding itu? 377 00:34:06,420 --> 00:34:08,220 Senang bertemu denganmu. 378 00:34:08,289 --> 00:34:10,859 Aku banyak mendengar tentangmu, tapi ini kali pertama kita bertemu. 379 00:34:10,930 --> 00:34:13,059 Aku juga. Senang bertemu dengan Anda. 380 00:34:13,130 --> 00:34:15,000 Kamu mirip ibumu. 381 00:34:15,059 --> 00:34:16,200 Benarkah? 382 00:34:16,269 --> 00:34:18,630 - Kepribadian kami berbeda. - Kurasa tidak. 383 00:34:18,699 --> 00:34:20,400 Sepertinya mirip denganku. 384 00:34:20,469 --> 00:34:21,599 Benarkah? 385 00:34:21,940 --> 00:34:24,570 - Awas. - Astaga. Maafkan aku. 386 00:34:25,710 --> 00:34:27,309 - Kamu baik-baik saja? - Aku baik-baik saja. 387 00:34:27,409 --> 00:34:30,179 - Dia punya pesona dan kekurangan. - Begitukah? 388 00:34:30,550 --> 00:34:31,849 Meski aku belum bertemu dengan ibunya... 389 00:34:31,909 --> 00:34:34,019 Hei, lihat siapa itu. Bukankah kamu Jang Woo? 390 00:34:34,079 --> 00:34:36,090 Pak, halo. 391 00:34:36,150 --> 00:34:37,190 Astaga. 392 00:34:37,519 --> 00:34:39,989 - Senang bertemu denganmu. - Halo, Pak. 393 00:34:40,059 --> 00:34:41,889 - Halo. - Baunya seperti alkohol. 394 00:34:41,960 --> 00:34:43,559 Baunya seperti aku minum banyak soju. 395 00:34:43,630 --> 00:34:45,059 Aku belum bertemu dengan ibu Hae Won... 396 00:34:45,130 --> 00:34:47,199 Omong-omong, bagaimana kabar ayahmu? 397 00:34:47,260 --> 00:34:50,000 Ayahku? Dia baik-baik saja. 398 00:34:50,070 --> 00:34:51,769 Ya. Selamat bersenang-senang. 399 00:34:52,000 --> 00:34:54,099 - Senang bertemu denganmu. - Aku juga. 400 00:34:55,670 --> 00:34:57,969 Aku harus bagaimana? Aku akan bau alkohol. 401 00:34:59,940 --> 00:35:04,150 Teman-teman, kurasa aku tidak keliru tadi, bukan? 402 00:35:04,949 --> 00:35:08,320 Maksudku, kalian berdua... Apa yang terjadi di sini? 403 00:35:08,380 --> 00:35:10,550 Astaga, haruskah kamu bertanya? 404 00:35:10,619 --> 00:35:12,489 Bahkan pria tua ini bisa tahu 405 00:35:12,559 --> 00:35:14,460 bahwa mereka mungkin akan segera menikah. 406 00:35:14,519 --> 00:35:15,760 Astaga, Pak. Sudahlah. 407 00:35:15,829 --> 00:35:16,889 Apa? 408 00:35:18,360 --> 00:35:20,360 Hei, Kawan. Apa yang terjadi? 409 00:35:21,030 --> 00:35:22,030 Apa? 410 00:35:22,570 --> 00:35:26,070 Aku tidak percaya kepadamu. Kamu memang hebat. 411 00:35:26,139 --> 00:35:27,599 Hei, minum saja. 412 00:35:27,670 --> 00:35:29,710 Jangan hiraukan mereka, ya? 413 00:35:31,869 --> 00:35:34,179 Hei, jadi, ini akhir ceritanya? 414 00:35:34,610 --> 00:35:36,349 "Cerita itu"? Cerita apa? 415 00:35:36,679 --> 00:35:39,079 Menurutmu apa? Cerita tentang dia yang jatuh cinta kepadamu. 416 00:35:39,150 --> 00:35:40,449 Benarkah? 417 00:35:41,679 --> 00:35:42,989 Kenapa? Kamu mau mendengarnya? 418 00:35:43,050 --> 00:35:44,920 Aku juga penasaran. 419 00:35:44,989 --> 00:35:46,590 Tidak perlu. Dia hanya bicara omong kosong. 420 00:35:46,659 --> 00:35:48,190 - Beri tahu kami. Aku ingin dengar. - Hae Won. 421 00:35:48,260 --> 00:35:51,360 Kurasa ceritanya dimulai dengan kereta Mugunghwa. 422 00:35:51,429 --> 00:35:52,429 Hei! 423 00:35:53,199 --> 00:35:55,030 - Jangan. - "Jangan." 424 00:35:56,469 --> 00:35:59,400 "Berhati-hatilah Saat Melintas" 425 00:36:06,940 --> 00:36:10,150 "Ke Jecheon, Cheongnyangni" 426 00:36:33,000 --> 00:36:35,170 "Berhenti" 427 00:36:41,780 --> 00:36:44,309 Kereta Mugunghwa dan pohon mapel. 428 00:36:48,949 --> 00:36:52,449 Tapi sejujurnya, aku tidak ingat kapan tepatnya. 429 00:36:53,719 --> 00:36:56,360 Dahulu, aku sering pergi ke stasiun kereta. 430 00:36:58,360 --> 00:36:59,460 Kurasa 431 00:37:01,260 --> 00:37:03,369 saat itu kamu kabur dari rumah. 432 00:37:05,940 --> 00:37:08,699 Hei, cepat. Pak Park menunggu. 433 00:37:14,340 --> 00:37:15,340 Ayo. 434 00:37:20,079 --> 00:37:24,289 Kalau begitu, itu kali pertama kamu jatuh cinta kepadaku? 435 00:37:25,820 --> 00:37:26,820 Tidak. 436 00:37:27,960 --> 00:37:28,960 Lalu kapan? 437 00:37:31,159 --> 00:37:33,300 Aku menyukaimu beberapa kali sebelum itu. 438 00:37:33,659 --> 00:37:34,760 Itu hanya salah satu momen. 439 00:37:40,070 --> 00:37:41,300 Hei, kamu membuatku takut. 440 00:38:03,960 --> 00:38:04,960 Hei. 441 00:38:08,460 --> 00:38:10,070 Kamu mau ini? 442 00:38:13,869 --> 00:38:15,099 Ulurkan tanganmu. 443 00:38:27,920 --> 00:38:29,489 - Aku tidak mau ini. - Apa? 444 00:38:29,550 --> 00:38:31,449 Aku tidak mau ini. Cepat, ambil kembali. 445 00:38:38,360 --> 00:38:39,360 Hei. 446 00:38:40,059 --> 00:38:41,559 Tunggu, hei! 447 00:38:50,369 --> 00:38:52,340 "Halte Bus" 448 00:38:54,980 --> 00:38:56,480 Dingin sekali. 449 00:39:13,460 --> 00:39:14,599 Apa? Kenapa? 450 00:39:15,059 --> 00:39:16,070 Tidak apa-apa. 451 00:39:17,570 --> 00:39:18,730 Apa maksudmu? 452 00:39:19,030 --> 00:39:20,139 Aku hanya berpikir... 453 00:39:22,039 --> 00:39:24,809 Bagaimana jika kamu tiba-tiba menghilang? 454 00:39:33,380 --> 00:39:35,380 Di sana kamu rupanya, Eun Seop. 455 00:39:35,480 --> 00:39:38,019 Ada keributan besar yang terjadi di pasar. 456 00:39:40,319 --> 00:39:42,319 Di sana kamu rupanya, Eun Seop. 457 00:39:42,430 --> 00:39:44,689 Ada keributan besar yang terjadi di pasar. 458 00:39:46,220 --> 00:39:47,479 Apa yang terjadi? 459 00:39:49,490 --> 00:39:51,419 - Apa? - Kenapa kalian berdua seperti ini? 460 00:39:51,490 --> 00:39:53,990 - Berisik. Aku tidak bisa minum! - Ada apa dengan kalian berdua? 461 00:39:54,059 --> 00:39:56,160 - Cukup. - Apa? Hei! 462 00:39:56,229 --> 00:39:57,729 Apa yang salah dengan itu? 463 00:39:57,789 --> 00:39:59,129 Lalu apa? Membiarkan dia mati? 464 00:39:59,200 --> 00:40:00,930 Haruskah kita membiarkannya mati? 465 00:40:00,999 --> 00:40:03,070 Apa salahnya mengirim orang yang bisa menyelamatkannya? 466 00:40:03,129 --> 00:40:05,800 Putraku juga bisa mati. Dia juga bisa terluka. 467 00:40:05,870 --> 00:40:08,140 Aku menyuruhnya ke sana karena aku tahu dia tidak akan terluka. 468 00:40:08,200 --> 00:40:10,570 Jujur saja. Dia sering melakukannya. 469 00:40:10,640 --> 00:40:12,269 Kenapa dahulu kamu tidak mengatakan apa pun? 470 00:40:12,339 --> 00:40:13,640 Apa masalahnya sekarang? 471 00:40:13,709 --> 00:40:16,050 Baiklah. Saat menolong orang, aku mengerti. 472 00:40:16,129 --> 00:40:18,629 Tapi kali terakhir, kamu memanggil putraku dan menyuruhnya 473 00:40:18,700 --> 00:40:20,640 pergi ke gunung saat malam karena kehilangan anjingmu. 474 00:40:20,700 --> 00:40:22,070 Itu salah! 475 00:40:22,140 --> 00:40:24,109 Apa salahnya memintanya membantuku mencari anjingku? 476 00:40:24,169 --> 00:40:26,240 - Astaga. - Dan dia menemukan anjingku! 477 00:40:26,309 --> 00:40:27,840 Dia kembali dengan selamat, jadi, semua baik-baik saja! 478 00:40:27,910 --> 00:40:30,579 Baik, tapi bagaimana jika dia terluka? 479 00:40:30,649 --> 00:40:32,309 - Jika Eun Seop terluka, - Astaga. 480 00:40:32,379 --> 00:40:35,919 - siapa yang akan menyelamatkannya? - Tolong jangan bertengkar. 481 00:40:35,990 --> 00:40:37,390 Kamu tidak peduli karena dia bukan putramu. 482 00:40:37,450 --> 00:40:39,990 Memangnya putraku pelayan kota? 483 00:40:40,059 --> 00:40:41,919 - Putraku juga... - Astaga. 484 00:40:41,990 --> 00:40:44,459 "Putraku"? Sungguh? 485 00:40:44,530 --> 00:40:48,729 Astaga, orang akan berpikir bahwa dia benar-benar putramu. 486 00:40:48,800 --> 00:40:49,829 Lerai mereka. 487 00:40:49,899 --> 00:40:51,829 - Hei, kumohon. - Jangan bilang begitu. 488 00:40:51,899 --> 00:40:53,769 Apa? Itu benar! 489 00:40:53,840 --> 00:40:57,410 - Berhenti. - Orang akan mengira dia putramu. 490 00:40:57,470 --> 00:41:00,140 Astaga, aku bahkan sudah melupakannya. 491 00:41:00,209 --> 00:41:02,340 Kenyataan bahwa dia bukan anakmu. 492 00:41:02,410 --> 00:41:03,479 Hei, cukup. 493 00:41:03,550 --> 00:41:07,979 Astaga, di mana kamu menemukan anak jalanan itu? 494 00:41:08,320 --> 00:41:09,649 - Yang benar saja. - Kamu 495 00:41:10,850 --> 00:41:12,149 - Ayah! - Astaga. 496 00:41:12,220 --> 00:41:13,260 - Lerai mereka. - Ayah! 497 00:41:13,320 --> 00:41:14,660 Astaga. 498 00:41:14,720 --> 00:41:16,289 - Hei, kamu di sini. - Ayah, jangan lakukan ini. 499 00:41:16,359 --> 00:41:17,430 Ayo. 500 00:41:17,490 --> 00:41:19,300 - Ayo pergi. Maafkan aku. - Hae Won. 501 00:41:19,359 --> 00:41:22,059 - Ayo. - Bawa ayahmu pulang. 502 00:41:23,399 --> 00:41:24,899 - Ayo pergi dari sini. - Ayo. 503 00:41:28,499 --> 00:41:31,740 Hei, kita sudah saling mengenal selama 30 tahun. 504 00:41:31,809 --> 00:41:33,209 - Kamu memperlakukanku seperti ini? - Dasar kamu... 505 00:41:33,280 --> 00:41:35,879 - Astaga, Jong Pil. - Masuk saja ke mobil. 506 00:41:35,950 --> 00:41:38,149 - Pulanglah, Jong Pil. - Hati-hati di jalan. 507 00:41:39,109 --> 00:41:40,519 Maafkan aku, Hae Won. 508 00:41:40,579 --> 00:41:41,579 Baiklah. 509 00:41:42,419 --> 00:41:43,419 Maaf. 510 00:42:01,499 --> 00:42:03,510 Kacau sekali. 511 00:42:03,570 --> 00:42:05,769 Aku merasa ini terjadi sekali tiap beberapa bulan. 512 00:42:08,439 --> 00:42:09,709 Bagaimana keadaan ayah Eun Seop? 513 00:42:10,350 --> 00:42:11,350 Dia baik-baik saja? 514 00:42:15,419 --> 00:42:16,749 Jang Woo, apa kamu... 515 00:42:43,680 --> 00:42:47,019 Jangan katakan apa pun kepada ayahmu. 516 00:42:53,390 --> 00:42:56,160 Saat dia bilang akan pergi menemui teman-teman itu, 517 00:42:57,260 --> 00:42:59,260 ibu menyuruhnya 518 00:43:01,859 --> 00:43:04,629 untuk melarang mereka menyuruhmu mendaki gunung lagi. 519 00:43:14,140 --> 00:43:15,539 Aku tidak akan mengatakan apa pun. 520 00:43:25,850 --> 00:43:27,120 Terima kasih. 521 00:43:50,979 --> 00:43:53,649 Saat aku kelas dua atau tiga? 522 00:43:54,620 --> 00:43:55,879 Tiba-tiba saja, 523 00:43:57,019 --> 00:43:59,720 seorang anak agresif muncul di sekolah. 524 00:44:03,859 --> 00:44:05,590 Itu Eun Seop. 525 00:44:19,640 --> 00:44:22,209 Sedang apa kamu? Ayo bermain sepak bola. 526 00:44:24,510 --> 00:44:25,579 Benar juga. 527 00:44:26,050 --> 00:44:28,379 Ternyata anak itu dibawa ke kota oleh serigala. 528 00:44:29,990 --> 00:44:31,450 Orang-orang bilang 529 00:44:31,890 --> 00:44:34,590 dia tinggal di gunung dan dibesarkan oleh hewan. 530 00:44:34,660 --> 00:44:36,959 Ayo. Cepat! 531 00:44:37,030 --> 00:44:39,930 - Hei! - Kenapa mereka mengatakan hal itu? 532 00:44:42,459 --> 00:44:44,600 - Ada yang berkelahi. - Ayo lihat. 533 00:44:44,999 --> 00:44:47,340 Lerai mereka! Hei, kita harus melerai mereka! 534 00:44:47,399 --> 00:44:50,340 - Apa maksudmu? - Lerai mereka! 535 00:44:50,410 --> 00:44:52,169 - Kita harus bagaimana? - Itu pasti sakit. 536 00:44:52,240 --> 00:44:53,510 Ibuku bilang 537 00:44:53,609 --> 00:44:56,479 - ayahmu seorang gelandangan. - Tidak. 538 00:44:57,749 --> 00:44:59,850 Dia bilang kamu ditelantarkan oleh hewan. 539 00:44:59,919 --> 00:45:01,419 Kamu anak jalanan! 540 00:45:01,479 --> 00:45:03,820 Tidak, itu tidak benar! 541 00:45:07,419 --> 00:45:09,090 Ayah kandung Eun Seop 542 00:45:10,030 --> 00:45:11,990 gelandangan yang hidup di gunung. 543 00:45:12,530 --> 00:45:14,600 Gelandangan yang hidup di gunung? 544 00:45:14,930 --> 00:45:15,959 Ya. 545 00:45:19,600 --> 00:45:20,939 Jadi, itu sebabnya... 546 00:45:22,300 --> 00:45:24,410 Ya, itu alasannya. 547 00:45:27,039 --> 00:45:29,109 Apa yang terjadi kepada ayah kandung Eun Seop? 548 00:45:30,850 --> 00:45:34,280 Kurasa dia sudah meninggal. 549 00:45:35,950 --> 00:45:37,689 Aku tidak tahu persis. 550 00:45:38,189 --> 00:45:41,359 Seperti yang kamu tahu, Eun Seop tidak pernah membicarakan hal itu. 551 00:45:45,689 --> 00:45:47,629 Aku belum pernah melihat batu nisan. 552 00:45:48,200 --> 00:45:49,930 Kamu tahu ini makam siapa? 553 00:45:52,200 --> 00:45:53,470 "Kim Gil..." 554 00:45:53,539 --> 00:45:55,870 Kisah tentang bulu mata perak serigala. 555 00:45:59,209 --> 00:46:01,379 Makam ini milik orang yang menceritakan kisah itu. 556 00:46:18,629 --> 00:46:20,459 Ayah! 557 00:46:20,530 --> 00:46:22,629 Aku mau sepeda baru yang bisa melaju hingga 80 km per jam. 558 00:46:22,700 --> 00:46:24,200 Aku harus cepat. 559 00:46:24,269 --> 00:46:26,640 Atau setidaknya ganti sadelku. 560 00:46:26,700 --> 00:46:29,439 Bokongku sangat sakit belakangan ini. Ayah! 561 00:46:30,809 --> 00:46:31,910 Lihat apa? 562 00:46:34,840 --> 00:46:35,939 Benar juga. 563 00:46:41,120 --> 00:46:42,879 Kamu membawanya? 564 00:46:43,890 --> 00:46:46,019 Aku mengambil dompet orang lain selama 18 tahun terakhir, 565 00:46:46,090 --> 00:46:47,689 tapi aku belum pernah melihat orang sepertimu. 566 00:46:47,760 --> 00:46:49,990 Kamu bahkan tidak mencari dompetmu. 567 00:46:51,789 --> 00:46:53,559 Lain kali, beri tahu aku lebih dahulu. 568 00:46:53,629 --> 00:46:54,700 Astaga. 569 00:47:20,320 --> 00:47:21,359 Apa itu 570 00:47:22,459 --> 00:47:23,859 ayahmu? 571 00:47:27,260 --> 00:47:30,370 Maksudku, dia agak mirip denganmu. 572 00:47:35,370 --> 00:47:36,709 Eun Seop. 573 00:47:38,140 --> 00:47:41,879 Kenapa kamu tidak membuang foto itu? 574 00:47:42,910 --> 00:47:43,910 Apa? 575 00:47:44,479 --> 00:47:47,519 Kamu membawa foto orang yang tidak kukenal. 576 00:47:47,579 --> 00:47:49,620 Aku jadi cemburu. 577 00:47:50,689 --> 00:47:52,249 Cemburu? 578 00:47:54,390 --> 00:47:55,419 Hei. 579 00:47:55,760 --> 00:47:57,789 Aku serius. 580 00:47:58,629 --> 00:47:59,700 Baiklah. 581 00:48:01,129 --> 00:48:04,229 Ada apa denganmu? Kamu sudah gila? Astaga. 582 00:48:04,300 --> 00:48:06,300 Ayah, ada yang salah dengan Eun Seop! 583 00:48:06,370 --> 00:48:08,140 Dia tertawa sendiri belakangan ini. 584 00:48:08,370 --> 00:48:10,470 Ada apa dengannya? Si bodoh jelek itu. 585 00:48:20,749 --> 00:48:22,720 Apa aku pernah memberitahumu? 586 00:48:28,919 --> 00:48:29,930 Bahwa aku 587 00:48:32,090 --> 00:48:34,399 dahulu sangat bahagia. 588 00:48:49,539 --> 00:48:52,050 Ayah, cepat! 589 00:48:52,109 --> 00:48:55,079 Nak, kamu terlalu cepat. 590 00:48:55,149 --> 00:48:58,590 Ayah tidak bisa mengimbangimu lagi. 591 00:49:24,079 --> 00:49:26,249 Hei, ada babi hutan muncul. 592 00:49:26,749 --> 00:49:27,879 Di mana? 593 00:49:27,950 --> 00:49:29,550 Hanya bercanda. 594 00:49:29,620 --> 00:49:31,749 Ayah. 595 00:49:36,220 --> 00:49:39,390 Hari ini, ayah akan mengajarimu cara memotong kayu. Ayo. 596 00:49:39,490 --> 00:49:41,930 - Benarkah? - Ya. Hari ini, 597 00:49:41,999 --> 00:49:44,100 kamu akhirnya akan menjadi pria sejati. 598 00:49:44,169 --> 00:49:45,700 Dingin. Pakai jaketmu. 599 00:49:45,769 --> 00:49:48,370 Ayo. Mari kita lakukan. 600 00:50:01,019 --> 00:50:02,419 Ayah! 601 00:50:02,979 --> 00:50:05,990 Aku menangkap kumbang. 602 00:50:10,590 --> 00:50:12,030 Ayah? 603 00:50:26,410 --> 00:50:27,780 Lalu suatu hari, 604 00:50:31,550 --> 00:50:32,850 semua kebahagiaanku 605 00:50:33,149 --> 00:50:35,249 tiba-tiba menghilang. 606 00:50:52,970 --> 00:50:56,640 "Momen ini" 607 00:51:27,669 --> 00:51:29,939 Setelah mandi, 608 00:51:30,010 --> 00:51:33,439 kamu terlihat sangat tampan. 609 00:51:34,640 --> 00:51:36,809 Siapa namamu? Kamu mau makan apa? 610 00:51:36,879 --> 00:51:38,010 Apa yang harus kubuat untukmu? 611 00:51:38,249 --> 00:51:40,519 - Kamu mau tteokbokki? - Astaga, dingin sekali. 612 00:51:40,579 --> 00:51:42,519 - Hampir semua toko sudah tutup. - Astaga. 613 00:51:42,579 --> 00:51:45,390 Tutup pintunya. Anak itu bisa terserang pilek. 614 00:51:45,450 --> 00:51:47,890 Semoga baju-baju ini cocok dengannya. 615 00:51:47,959 --> 00:51:49,189 - Astaga. - Astaga. 616 00:51:49,260 --> 00:51:52,160 Seharusnya aku ikut denganmu. 617 00:51:52,229 --> 00:51:54,100 Baju-baju ini cukup untuk malam ini. 618 00:51:54,160 --> 00:51:57,030 Kita bisa pergi ke toko yang lebih besar besok. 619 00:51:57,129 --> 00:51:59,229 Aku sudah menduga akan segera menjadi tidak bahagia, 620 00:52:01,669 --> 00:52:04,010 tapi tidak, itu membuatku justru lebih cemas. 621 00:52:05,970 --> 00:52:07,079 Jadi, 622 00:52:08,209 --> 00:52:10,309 aku akhirnya takut 623 00:52:11,079 --> 00:52:12,809 pada semua kebahagiaan di dunia. 624 00:52:27,459 --> 00:52:30,129 Kenapa kamu tidak takut masuk ke hutan saat malam? 625 00:52:31,600 --> 00:52:33,570 Kamu melihat semua jalur atau semacamnya? 626 00:52:35,039 --> 00:52:36,740 Aku sangat mengenal tempat itu. 627 00:52:41,340 --> 00:52:42,479 Aku sangat mengetahuinya. 628 00:52:43,410 --> 00:52:45,450 Jangan pernah naik ke sini lagi. 629 00:52:46,649 --> 00:52:47,749 Meskipun aku 630 00:52:48,479 --> 00:52:50,490 tidak pernah kembali. 631 00:52:53,959 --> 00:52:55,519 Kamu tidak boleh naik ke sini. 632 00:53:04,829 --> 00:53:07,999 Di mana kamu menemukan anak jalanan itu? 633 00:53:08,070 --> 00:53:09,370 - Yang benar saja. - Hei, ayo. 634 00:53:09,439 --> 00:53:10,740 - Yang benar saja. - Kamu... 635 00:53:10,809 --> 00:53:12,640 Ayah! 636 00:53:12,709 --> 00:53:14,010 - Ayah! - Astaga. 637 00:53:14,079 --> 00:53:15,510 Ayah! 638 00:53:20,680 --> 00:53:24,090 "Bocah yang dahulu selalu terluka oleh orang-orang 639 00:53:26,720 --> 00:53:28,820 mulai melihat orang-orang 640 00:53:28,890 --> 00:53:31,059 melalui bulu mata perak serigala." 641 00:53:31,129 --> 00:53:32,859 "Bukhyeon-ri, Pusat Kota Hyecheon, Desa Seohyeon" 642 00:53:33,530 --> 00:53:36,129 "Untuk menemukan orang-orang jujur 643 00:53:36,559 --> 00:53:39,070 di dunia yang penuh dengan orang-orang palsu. 644 00:53:49,109 --> 00:53:52,950 Tapi anak itu tidak melihat orang-orang jujur 645 00:53:53,780 --> 00:53:55,220 di dunia ini. 646 00:53:58,550 --> 00:54:00,959 Anak itu kesepian. 647 00:54:02,189 --> 00:54:05,729 Dia tidak bisa memercayai siapa pun." 648 00:54:17,109 --> 00:54:18,470 Orang-orang akan 649 00:54:19,910 --> 00:54:21,809 selalu berusaha menipumu. 650 00:54:23,039 --> 00:54:25,410 Jadi, kita harus membaca wajah mereka 651 00:54:27,220 --> 00:54:28,879 dan mencari tahu apa yang sebenarnya 652 00:54:30,249 --> 00:54:31,490 mereka pikirkan. 653 00:54:32,649 --> 00:54:34,090 Kenapa 654 00:54:34,760 --> 00:54:37,329 orang-orang mencoba menipu kita? 655 00:54:41,059 --> 00:54:42,430 Di dunia ini, 656 00:54:43,530 --> 00:54:45,329 tidak ada yang namanya 657 00:54:47,200 --> 00:54:48,439 orang jujur. 658 00:55:00,180 --> 00:55:01,180 Tidak. 659 00:55:03,550 --> 00:55:05,519 Kamu keliru, Eun Seop. 660 00:55:05,590 --> 00:55:06,990 Hai, Hae Won. Aku Lim Hwi. 661 00:55:07,059 --> 00:55:09,090 Aku tidak mirip dengannya, tapi aku adiknya. 662 00:55:09,890 --> 00:55:12,689 Kenapa kamu memanggil Eun Seop kemari? 663 00:55:12,760 --> 00:55:14,329 - Kamu tahu dia seperti apa. - Tenanglah. 664 00:55:14,399 --> 00:55:16,229 Sayang, tenanglah. 665 00:55:51,070 --> 00:55:54,769 "Toko Buku Good Night" 666 00:56:07,720 --> 00:56:09,620 "Buku-buku" 667 00:56:10,050 --> 00:56:11,890 Kamu keliru, Eun Seop. 668 00:56:25,070 --> 00:56:28,240 Kisah tentang anak dengan bulu mata perak serigala itu. 669 00:56:30,309 --> 00:56:31,539 Kamu bilang 670 00:56:32,470 --> 00:56:33,740 anak itu 671 00:56:34,539 --> 00:56:38,079 akhirnya gagal menemukan desa dengan orang-orang jujur. 672 00:56:39,850 --> 00:56:40,979 Tapi kamu keliru. 673 00:56:42,550 --> 00:56:45,689 Pada akhirnya, anak itu menemukan desa itu. 674 00:56:47,289 --> 00:56:48,689 Dan dia tinggal 675 00:56:49,590 --> 00:56:51,490 bahagia di desa itu. 676 00:56:54,359 --> 00:56:55,700 Sama seperti kamu sekarang. 677 00:57:11,680 --> 00:57:12,780 Kamu adalah 678 00:57:13,680 --> 00:57:15,320 anak itu. 679 00:57:18,320 --> 00:57:19,320 Kamu adalah 680 00:57:20,660 --> 00:57:22,160 anak itu juga. 681 00:57:24,689 --> 00:57:26,899 Kamu sedingin aku. 682 00:57:35,939 --> 00:57:37,169 Kalau begitu, kamu tahu? 683 00:57:39,169 --> 00:57:41,780 Aku akan memelukmu mulai sekarang. 684 00:57:48,149 --> 00:57:51,649 Bisakah kamu memelukku seerat mungkin? 685 00:57:58,959 --> 00:58:01,100 Jadi, yang kita miliki tidak akan tiba-tiba menghilang. 686 00:58:02,800 --> 00:58:04,970 Jadi, itu tidak akan meleleh dalam waktu singkat. 687 00:58:07,470 --> 00:58:08,700 Bisakah kamu mendatangiku 688 00:58:09,740 --> 00:58:10,970 dan memelukku 689 00:58:11,769 --> 00:58:13,109 agar aku bisa memelukmu juga? 690 00:58:16,180 --> 00:58:18,649 Agar kita bisa tetap hangat seperti ini selamanya. 691 00:58:22,320 --> 00:58:26,090 Bisakah kamu memelukku, Eun Seop? 692 00:59:16,914 --> 00:59:19,914 Sub by VIU Ripped & Synced by @SULTAN KHILAF 693 00:59:19,938 --> 00:59:21,938 Follow My IG @sultan_khilaf_sub 694 00:59:21,979 --> 00:59:26,850 "Unggahan Blog Pribadi Toko Buku Good Night" 695 00:59:27,079 --> 00:59:28,879 "Jika dipikir-pikir" 696 00:59:28,950 --> 00:59:31,749 "Kereta Mugunghwa adalah tempat semuanya bermula" 697 00:59:32,149 --> 00:59:36,859 "Saat itu pagi di musim gugur, dan ada pohon-pohon mapel" 698 00:59:37,090 --> 00:59:39,090 "Dia berdiri di sana" 699 00:59:39,160 --> 00:59:42,059 "Tempat kereta pagi tiba di perhentian" 700 00:59:42,260 --> 00:59:46,800 "Bagaimana mungkin aku tidak jatuh cinta?" 701 00:59:46,899 --> 00:59:52,140 "Sebenarnya, sejarahku dengan Irene sudah lama berlalu" 702 00:59:52,209 --> 00:59:56,939 "Saat usiaku sepuluh tahun, aku berpapasan dengannya" 703 00:59:57,109 --> 01:00:01,780 "Aku mengira Irene anak laki-laki saat itu" 704 01:00:02,079 --> 01:00:03,649 "Benar" 705 01:00:03,720 --> 01:00:08,559 "Mungkin kami sudah bersama di lebih banyak halaman daripada dugaan kami" 706 01:00:08,820 --> 01:00:12,729 "When the Weather is Fine" 707 01:00:12,789 --> 01:00:14,660 Kenapa dia mencarimu? 708 01:00:14,729 --> 01:00:17,600 Dia mungkin bertanya di mana Eun Seop. 709 01:00:17,669 --> 01:00:19,769 Dia mungkin sudah pergi ke toko buku. 710 01:00:19,829 --> 01:00:21,439 Sebaiknya kamu sadar. 711 01:00:21,499 --> 01:00:22,769 Aku keluarga aslimu. 712 01:00:22,840 --> 01:00:24,970 Kamu akan menandatangani kontraknya atau tidak? 713 01:00:25,039 --> 01:00:26,470 Musim dingin akan segera berakhir. 714 01:00:26,539 --> 01:00:28,439 Bukankah kamu bilang akan kembali pada musim semi? 715 01:00:28,510 --> 01:00:31,109 Meski begitu, aku tidak bisa membiarkannya pergi. 716 01:00:31,180 --> 01:00:34,249 Hwi bilang kamu akan segera meninggalkan tempat ini. 717 01:00:34,320 --> 01:00:36,649 Ibu, Kak Eun Seop kabur! 718 01:00:36,720 --> 01:00:38,590 Eun Seop akan pergi. 719 01:00:38,649 --> 01:00:40,120 Ke tempat yang sangat jauh.